Beasiswa Tempat Belajar 2022

Ditulis oleh humas

On Juni 9, 2022

Tempat Belajar merupakan platform edukasi profesional dengan berbagai program yang dikonsepkan secara khusus seperti Professional Bootcamp dan Course yang bertujuan untuk menciptakan 1 Juta Talenta Digital Baru untuk Indonesia dengan harapan program beasiswa ini dapat memberikan kesempatan kepada seluruh individu untuk menjadi talenta berkualitas yang #BisaKerja dan #SiapKerja di masa mendatang. Adapun ketentuan dan persyaratan beasiswa Tempat Belajar 2022 adalah sebagai berikut :

PERSYARATAN UMUM :

  • Merupakan Warga Negara Indonesia
  • Untuk Mahasiswa (D3/S1/S2), Gap Year, Fresh Graduates dan Job Seeker
  • Dapat Mendaftar Tanpa Syarat min. IPK dan Jurusan
  • Pendaftar yang sedang menerima beasiswa lain dapat mendaftar
  • Siap jika mendapat tawaran kesempatan Kerja (Intern/Full-Time/lainnya)
  • Tidak terikat dengan beasiswa internal UIB

 

PERSYARATAN BERKAS :

  • CV terbaru (maksimal 2 halaman)

CAKUPAN BEASISWA :

  • Uang Saku Bulanan Selama 6 Bulan (1 Semester)
  • Akses kedalam Program Professional Bootcamp, Courses dan Video Learning Tempat Belajar
  • Mendapat Kesempatan Intensive Career Mentoring Program dari Tempat Belajar
  • Mendapatkan Certificate, Portfolio dan Assestment yang dapat digunakan untuk melamar kerja dimasa mendatang
  • Berkesempatan Menjadi Freelancer di Company Partner
  • Berkesempatan Dibantu disalurkan kepada Hiring Partner dari Tempat Belajar

NOTE :

 

TIMELINE :

  • Pendaftaran : 4 Juni – 31 Agustus 2022
  • Seleksi Berkas : 1 – 3 September 2022
  • Interview : 4 – 7 September 2022
  • Announcement :15 September 2022

Untuk informasi lebih lanjut kunjungi https://bit.ly/guidebook-beasiswatb


Instagram: @tempatbelajarid

Share this :

Berita Lainnya…

BEASISWA UNGGULAN KEMENDIKBUDRISTEK 2023

Beasiswa Unggulan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi adalah program beasiswa pemerintah Indonesia yang berupa pemberian biaya pendidikan kepada putra-putri terbaik bangsa Indonesia untuk studi pada perguruan tinggi penyelenggara. Beasiswa Unggulan...

read more

BEASISWA GRABSCHOLAR

Grab menjadi salah satu aplikasi transportasi online yang memiliki banyak pengguna di Indonesia. Grab memiliki visi untuk merevolusi industri pertaksian di Asia Tenggara, sehingga dapat memberikan keamanan serta kenyamanan bagi pengguna kendaraan seantero Asia...

read more