Penjajakan Program Kerja Sama antara Program Studi Sistem Informasi UIB dengan 5 Sekolah di Kota Batam Tahun 2023

Ditulis oleh humas

On April 6, 2023

Pada hari Selasa tanggal 4 April 2023, Program Studi Sistem Informasi melakukan upaya untuk menjalin kembali khususnya pada tahun 2023 yaitu kerjasama dengan beberapa sekolah di kota Batam, termasuk di antaranya adalah SMK Harmoni, SMK Multistudi High School, Yayasan Komunitas Kasih Indonesia, SMK Harapan Utama dan SMA Katolik Yos Sudarso. Tujuan dari kunjungan Program Studi Sistem Informasi ke sekolah-sekolah tersebut adalah untuk menjalin kerjasama serta memperkenalkan program-program yang ditawarkan oleh universitas kepada sekolah tersebut. Secara teknis, nantinya Program Studi Sistem Informasi akan berkoordinasi dengan Kepala Sekolah, guna membahas lebih detail program-program yang telah di ajukan. Program Kerjasama yang di sepakati oleh Program Studi Sistem Informasi dan sekolah diantaranya adalah program magang pengembangan sistem informasi dan desain komunikasi visual.

Penjajakan program kerjasama dimulai dengan mengunjungi SMK Harmoni.

SMK Multistudi High School,

mengunjungi Yayasan Komunitas Kasih Indonesia,

mengunjungi SMK Harapan Utama,

dan mengunjungi SMA Katolik Yos Sudarso.

Share this :

Berita Lainnya…

Outbound Lecturer UIB Tourism

Outbound Lecturer UIB Tourism

[Batam, 21 Maret 2024] Dalam konteks perluasan pengetahuan dan kolaborasi akademik antar lembaga pendidikan tinggi, seorang dosen dari Universitas Internasional Batam (UIB) PS Pariwisata akan melakukan pengajaran dan kunjungan Management and Science University...

read more